dare to be kantor kedua klip mamaku nadia sambil masak kerja di rumah belanja bulanan pensiun diamond dare to be gabung

Senin, 11 April 2011

Khasiat Kayu Manis

Kayu manis tak sekadar penambah aroma dalam masakan sehari-hari. Tapi ada kegunaan lain dan khasiat lain dari kayu manis ini. Batangnya kulit kayu beraroma wangi dan manis ini bermanfaat bagi kesehatan. Mulai dari obat diare, penambah vitalitas, hingga penurun kolesterol.
Setengah sendok teh kayu manis per hari bisa menurunkan kolesterol, Kayu manis mampu menghentikan infeksi jamur yang resisten terhadap pengobatan, Memiliki efek anti-pembekuan pada darah, Memiliki efek anti-pembekuan pada darah dan Memiliki efek anti-pembekuan pada darah.
Terlepas dari manfaat medis, kayu manis dimanfaatkan untuk penambah cita rasa pada minuman, seperti kopi, cokelat hangat.
Wangi dan rasa manisnya membuat perasaan lebih relaks dan nyaman. Tak heran, wangi kayu manis juga banyak dimanfaatkan untuk benda-benda perawatan tubuh seperi sabun, pelembab kulit dan juga minyak esensial aromaterapi. Selain itu Kayu manis juga dapat dipakai sebagai lulur dan masker. Campurkan bubuk kayu manis dengan madu dan pakai untuk maskeran di wajah dan juga memakainya untuk luluran di tangan juga. Untuk awal memcobanya memang belum terasa khasiatnya tetapi setelah 1minggu memakai kayu manis dan madu itu di wajah kelihatan segar, bekas jerawat hilang, wajah halus dan tangan juga halus tidak tampak bersisik walaupun tidak memakai bodylotion.


Dibawah ini ada beberapa penyakit yang bisa disembuhkan dengan ramuan dari kayu manis :

* Sakit Perut
Madu yang dicampur bubuk kayu manis dapat mengobati sakit perut. Juga dapat membersihkan perut serta menyembuhkan bisul hingga keakar - akarnya.
* Kembung
Penelitian yang dilakukan di India dan Jepang menyatakan bahwa madu yang diminum bersama kayu manis panas dapat membuat nafas tetap segar sehari penuh. Orang Amerika Selatan biasa meminum ramuan tersebut dipagi hari.
* Sakit Kepala dan Sinus
Minum campuran madu dan jus jeruk dapat menyembuhkan sakit kepala karena sinus.
* Kelelahan
Warga usia lanjut yang mengkonsumsi madu dan bubuk kayu manis dengan ukuran sama, terbukti lebih waspada dan fleksibel. Penelitian Dr. Milton membuktikan 1/2 sendok makan madu yang diminum bersama segelas air dan ditaburkan bubuk kayu manis dapat meningkatkan vitalis tubuh dalam seminggu. Ramuan tersebut diminum setiap hari setelah menggosok gigi dan jam 3 sore pada saat vitalis tubuh menurun.
* Kelebihan Berat Badan
Minum segelas air yang direbus bersama madu dan bubuk kayu manis
setiap pagi 1/2 jam sebelum sarapan atau saat perut masih kosong. Bila dilakukan secara teratur dapat mengurangi berat badan, bahkan bagi orang yang sangat gemuk. Minum ramuan ini secara teratur akan mencegah lemak terakumulasi dalam tubuh, meski tetap makan makanan kalori tinggi.
* Influenza. Ilmuwan Spanyol telah membuktikan bahwa madu berisi kandungan alam yang membunuh kuman influenza dan menyembuhkan pasien dari flu. Maka minumlah madu ketika akan flu.

#dari berbagai sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar